Formulir Kontak

Name

Email *

Message *

Panduan Set Kelas / Rombel

Untuk mengatur dan men-set kelas atau rombel, lakukankah langkah-langkah berikut:
1. Pada menu Sekolah, pilih submenu Kelas.  
2. Selanjutnya pilih Daftar Kelas pada dasbor kelas.
Kelas-daftar kelas

3. Akan ditampilkan daftar kelas yang pernah Anda buat sebelumnya. 
4. Untuk membuat kelas / rombel baru, silakan klik tombol [+] seperti pada gambar dibawah ini.
Kelas-klik bat kelas baru

5. Isi data kelas/rombel baru tersebut, klik Simpan jika sudah sesuai.
Kelas-isi data kelas baru

6. Selanjutnya Anda akan dialihkan ke halaman baru, yaitu halaman untuk mengisi Peserta Kelas kedalam kelas/rombel baru yang baru saja Anda buat. Klik tombol [+] untuk memulai memasukan peserta kelas kedalam kelas tersebut.
Kelas-klik masukan siswa

7. Pada kotak dialog yang muncul, akan ditampilkan daftar siswa yang dapat ditambahkan kedalam kelas baru tersebut. Ikutii langkah seperti pada gambar dibawah ini.
Kelas-pilih dan tambah siswa

8. Selamat kelas/rombel baru yang telah Anda buat telah memiliki peserta kelas.
Kelas-daftar peserta kelas baru

Untuk Panduan Membuat Model Jadwal Baru >> Klik di Sini <<

Demikianlah panduan Men-Set kelas/Rombel, semoga dapat membantu.


Sumber: Siap Padamu
Share:
Blogger
Disqus
Posting Komentar

No comments

SIPfromPTK >> Kebijakan Komentar
Saling menghargai itu indah
Baca Kebijakan Berkomentar kami sebelum berkomentar.

Info Pendidikan

Lihat lebih banyak lagi !!! »

Guru

Lihat lebih banyak lagi !!! »
X
FORMULIR KONTAK

X
small rss nasrul Al Quran Digital
Dengarkan bacaannya !!!


Klik Play/Pause jika ingin memainkan atau memberhentikan audio
Widget by Nasrul Alimuddin
Klik di sini untuk mendengarkan bacaan lainnya !!!
Recent Comments Widget

Disqus Comment

Dokumentasi

 
Contact Kembali ke atas